Perbedaan Remaja Cewek dan Remaja Cowok Saat Putus Cinta dan Ramuan Agar Cepat Move On

SuaraJakarta.co, JAKARTA – Masa remaja itu boleh dibilang masa yang paling menyenangkan. Bebas tanpa tanggungan. Uang jajan dapat harian atau bulanan. Main ke mana saja bareng teman-teman. Paling semangat kalau sekolah bareng gebetan.

Termasuk urusan percintaan. Mulai dari yang cinta monyet sampai cinta kutukan dilakukan para remaja. Cinta kutukan itu yang panggilannya sudah mimi pipih atau lebaynya pake banget.

Ketika diputus cinta oleh pacarnya, remaja cewek dan remaja cowok memiliki ekspresi yang berbeda. Berikut perbedaannya.

Cewek

Kalau diputusin, kebanyakan akan menangis dan tidak gairah hidup selama sebulan. Bahkan bisa lebih. Karena, bagi cewek, cinta pertama adalah kesan mendalam.

Cowok

Kalau diputusin, rasanya seperti terbebas dan merasa lega. Bagi cowok, pacar pertama adalah pembelajaran pengalaman untuk proses pencarian berikutnya.

BACA JUGA  Anda Harus Tahu Etika Bertetangga Kalau Mau Hidup Damai

Putus hubungan percintaan akan membuat si cewek susah move on. Tapi, ada dua ramuan agar bisa cepat move on gaes, berikut caranya;

1. Mendapat pacar baru

Kalau sudah dapat gebetan baru, apalagi lebih baik dari masa lalu, kenangan sang mantan akan lenyap bersama tawaan.

2. Menyibukkan diri dengan aktivitas positif

Kesibukkan dengan hal yang positif akan jauh lebih membuat diri merasa nyaman dengan keadaan. Tentunya dengan cepat akan memperbaiki keadaan. Mantan? Lupa tuh. (EDI)

Related Articles

Latest Articles